Sungkyunkwan Scandal preview featuring Micky Yoochun released
Setelah sebelumnya poster untuk drama Sungkyunkwan Scandal ini sudah terbit, dan sekarang giliran previewnya.. Drama ini akan ditayangkan di KBS2TV, diangkat dari novel best seller Jung Eun Kwol yang bersetting era dinasti Joseon dan akan menceritakan tentang skandal dalam universitas Sungkyunkwan yang mana pada jaman tersebut hanya dibuka untuk laki-laki. Drama ini akan tayang pada 30 Agustus..yukz kita liat previewnya..chekidot..